Pages

Jumat, 21 Mei 2010

RESENSI ANAK-ANAK REMBULAN

JUDUL : ANAK-ANAK REMBULAN
PENULIS : SUJATRINI LIZA
PENERBIT : Cl PUBLISHING (PT Bentang Pustaka)
TAHUN TERBIT : 2005
TEBAL : 339 halaman


Kalau kita membaca judulnya saja, novel ini terlihat seperti novel-novel dewasa yang serius. Awalnya sayapun berpikir demikian, ehh. . . . ternyata ini adalah sebuah novel remaja yang sangat menarik.
Alur cerita di novel ini tidak mudah ditebak layaknya novel-novel remaja lain. Ibu dua anak ini membuat novel dengan sedikit tokoh, tetapi banyak ceritanya dan ini juga berbeda dengan novel lain yang mempunyai tokoh banyak dan ceritanya adem-ayem alias tidak ada apa-apa.
Novel ini bercerita tentang seorangaanak yang bernama vina. Ia mempunyai seorang mama yang telah melahirkannya di dunia ini, tetapi mamanya pergi meninggalkan dia (bukan mati lho!!!) disaat masih balita. Akhirnya ia dirawat oleh kakek dan neneknya. Tiba-tiba Elis (mama vina) muncul lagi di kehidupan vina dan mengacaukan segalanya. Dan padasaat itulah Elis muncul dengan membawa virus HIV. Elis ingin memperbaiki hubungannya dengan Vina, tetapi Vina selalu menolaknya. Hingga akhirnya Vina pun berhasil mengalahkan egonya dan bisa berbaikan dengan elis.
Ceritanya gak Cuma gitu doank koq. . . ada cerita-cerita lain saat Vina jatuh cinta, dan berbagai masalah pelik yang dihadapi Elis. Segeralah cari dan baca novel ini dijamin gak akan rugi.
Kalau sudah baca resensiku tolong diberi koment donkk. …. . .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar